Minggu, 27 Maret 2011

Cara Cek Jumlah Halaman yang di Indeks Yahoo!



Panduan sukses blogger - Hai ketemu lagi dengan artikel ku terbaru, yaitu Cara cek jumlah halaman yang di Indeks Yahoo!. terkadang kita setelah mensubmit blog kita ke yahoo, jarang sekali, mungkin sama sekali tidak ambil tahu apakah semua artikel kita di indeks secara keseluruhan sama yahoo tersebut atau tidaknya. nah mungkin di antara sobat tidak tahu hal ini, berikut ini cara nya:

  • Masuklah ke Yahoo! Site Explorer di https://siteexplorer.search.yahoo.com/.
  • Muncul form login, loginlah dengan idYahoo anda
  • Pada sidebar klik My Sites.
  • Klik Blog anda pada list daftar blog yang telah di submit
  • kemudian akan muncul laporan, perhatikan pada bagian Number of Page Indexed. angka yang tertera adalah jumlah halaman dari blog anda yang diindeks Yahoo!
  • Klik angka tersebut untuk mendapatkan informasi lebih detail
  • Muncul list lengkap mengenai halaman-halaman anda yang di indeks Yahoo!. silakan klik details untuk info lebih lengkap, seperti keyword yang ditemukan Yahoo! dari postingan anda
  • Jika ingin menghapus satu URL tertentu agar tidak muncul di Yahoo! Search, klik saja tombol "Delete".
  • Selesai......

Semoga informasi singkat di atas bermanfaat dan salam sukses....

Tidak ada komentar:

Posting Komentar